Kamis, 31 Juli 2014

Kelas Bisnis Online Pekanbaru

Untuk mempermudah PENYERAPAN materi maka akan dikelompokkan dalam beberapa kelas seperti

1. KELAS START-UP

Kelas START-UP ini adalah PEMULA BISNIS ONLINE :
  • Belum Memahami Tentang Bisnis Online
  • Belum Mengerti tentang Email
  • Belum Mengenal atau mengerti tentang Blog
  • Belum Mengerti atau mengenal tentang Facebook.
  • Belum Mengerti atau mengenal tentang Twitter.
  • Belum Mengerti atau mengenal tentang Google+.
  • Mengerti tentang Internet
  • Mengerti tentang Website
  • Mengerti tentang Browser (Mozilla, Chrome, Internet Explorer)
  • Bisa menggunakan Internet
  • Menguasai Komputer Basic (Word, Excel).
Pada level kelas ini, setelah dilakukan pembelajaran, diharapkan dapat dilanjutkan untuk naik ke kelas berikutnya yaitu BRONZE dan paling sedikit memahami semua apa yang di bahas di atas. Karena kelas ini masih kelas dasar maka 

2. KELAS BRONZE

Kelas BRONZE adalah 1 (satu) level di atas START-UP :
  • Sudah pernah dengar bisnis online
  • Sudah paham tentang dunia internet
  • Sudah mengenal email dan sudah mengerti bagaimana menggunakannya
  • Sudah bisa mendaftar atau membuat email sendiri
  • Sudah bisa membuat penawaran untuk mengirim email kepada pelanggan
  • Sudah bisa mendaftar atau membuat akun di blog (wordpress, blogdetik, blogspot)
  • Sudah bisa mendaftar atau membuat akun di sosial media (facebook, twitter, pinterest, linkedin, dll)
  • Sudah Mengerti tentang google (sering menggunakan untuk mencari informasi)
  • Sudah mengerti bagaimana cara menjual produk (baik produk sendiri, produk orang lain).
  • Sudah memiliki rekening bank (sangat disarankan sudah memiliki internet banking).
Pada level kelas BRONZE ini secepat diharapkan dapat segera dapat ke level atau jenjang berikutnya yaitu kelas GOLD. Pada level BRONZE tentu sudah bisa lolos dari tahapan START-UP dan masuk kelas ini. Semua peserta BRONZE tidak harus masuk di kelas START-UP.

3. KELAS GOLD

Kelas GOLD adalah 1 (satu) level di atas BRONZE dan familiar dengan dunia online, pada kelas ini akan 
banyak pembahasan tentang SEO (Search Engine Optimation), maka diharapkan sudah bisa menguasai materi sebagaimana dijelaskan dalam kelas BRONZE dan selanjutnya :
  • Memahami Mesin Pencari Google : Google.co.id (com), Google Keyword Plan, Google Trends, Google Alert, Google Analitycs.
  • Memahami Kata Kunci Keyword (Kata Kunci).
  • Memahami sekilas komponen atau bahagian dari website (title, content, tag, label, description, keyword, header, footer, widget).
  • Mengerti dan memahami tentang theme dan plug-in termasuk instalasi.
  • Memahami  apa itu domain dan hosting (mulai cara membeli domain, hosting, instalasi website).
  • Memahami cara membuat iklan (sales letter)
  • Sudah memiliki produk / ide untuk dijual.
Pada level kelas GOLD di harapkan sudah mulai punya penghasilan dari internet, bukan soal besar atau kecilnya penghasilan, tetapi pada level ini sangat diharapkan sudah menguasai bagaimana cara membuat website nongkron di halaman 1 google, bagaimana cara membuat website, bagaimana cara menjual produk tanpa harus memiliki produk sendiri dan masih banyak lagi.

4. KELAS PLATINUM (COMMUNITY)

Kelas ini adalah kelas yang sudah LULUS dari START-UP ke BRONZE ke GOLD, dimana kelas ini adalah kelas terbatas yang akan belajar dari orang - orang yang berpengalaman di dunia ONLINE dan mentornya dari luar yang mengajar di kelas sebelumnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Menggali Ilmu Content Marketing untuk Sukses dalam Persaingan di Era Digital

Berkembangnya teknologi dan era digital telah menghadirkan tantangan baru dalam memasarkan konten. Setiap harinya, kita disuguhi berbagai ko...